Postingan

Macam - macam Sirup Segar

Gambar
Macam - macam sirup segar yang enak untuk diminum yaitu : 1. Sirup Kartika  Sirup Kartika dibuat dari buah segar dengan gula alami ditambah   perisai ArtifisiL Frambozen.       Aneka Rasa dari sirup Kartika adalah : Cocopandan, jeruk keprok , caffe moca.       Harga sirup kartika cukup murah yaitu seharga Rp.18.000 , - .           Sirup Kartika sangat enak untuk diminum biasa, atau dengan dicampur dengan buah-buahan           istilahnya es buah.  Kalo di rumah, biasanya di sajikan dengan potongan-potongan        cincau, serutan blewah, dan susu kental mani s.

Cara membuat sirup sendiri di rumah dengan bahan super simple

Gambar
    Per tama-tama  hanya butuh gula dan air sebagai bahan dasar. Setelah itu, bisa menambahkan vanila sebagai perasa makanan serta sedikit pewarna makanan plus buah ataupun bahan lainnya sesuai rasa yang diinginkan.    Kemudian caranya adalah dengan memulai merebus 500 ml air dengan 200 gr gula pasir. Aduk hingga mendidih pun hingga gula larut. Tambahkan sedikit perasa buah atau bubuk vanila hingga berbau harum. Kemudian campur 2 tetes pewarna makanan agar terlihat menarik. Kamu bisa menambahkan buah-buahan yang telah di haluskan sebelumnya sesuai selera ya! Aduk hingga tercampur rata. Matikan  kompor dan biarkan hingga dingin. Ambil botol sirup yang tidak terpakai atau wadah t ertutup lain. Tuanglah sirup yang telah jadi tadi ke dalamnya.  Simpan di tempat teduh dan sejuk, atau sebaiknya masukkan ke dalam kulkas.

FUNGSI SIRUP

   1.Sebagai  Obat          Misalnya: Chlorfeniramini  maleatis  sirupus   2.Sebagai Corigensia Saporis        Misalnya:  Sirupus  simplex   3.Sebagai  Corigensia  Odoris        Misalnya:  Sirupus  aurantii   4.Sebagai Corigensia  Coloris        Misalnya:  Sirupus  Rhoedos, sirupus rubi idaei   5.Pengawet        Misalnya:  Sediaan  dengan  bahan  pembawa  sirup  karena  konsentrasi  gula  yang  tinggi        mencegah  pertumbuhan  bakteri.

Komponen Sirup

Sebagian besar sirup-sirup mengandung komponen-komponen berikut didamping air murni dan semua zat-zat obat yang ada: 1 .   Gula, biasanya sukrosa atau pengganti gula igunakan untuk memberi rasa manis dan kental  . 2.   Pengawet anti mikroba. Diantara pengawet-penagawet yang umum digunakan sebagi sirup denga konsentrasi lasim yang efektif adalah : asam benzoat (0,1-0,2 %), natrium benzoat (0,1-0,2 %) dan berbagi campuran metil-,profil,dan butil paraben (total ± 0,1 %). 3.    Pembau 4. Pewarna. Untuk menambah daya tarik sirup, umumnya digunakan zat pewarna yang berhubungan dengan pemberi rasa yang digunakan . Pewarna yang digunakan umum larut dalam air, tidak bereaksi dengan komponen lain dari sirup, dan warna stabil pada kisaran pH. 5.   Perasa. Hampir semua sirup disedapkan dengan pemberi rasa buatan atau bahan-bahan yang berasal dari alam seperti minyak-minyak menguap (contoh : minyak jeruk), vanili dan lain-lainnya. Untuk membuat sirup jamin yang sedap rasanya.   6. Bias

Pengertian Sirup

        Sirup merupakan minuman yang menyegarkan saat dahaga. Apalagi diminun saat cuaca sedang panas - panasnya. Sirup berbagai rasa yang enak untuk diminum dengan campuran berbagai buah - buahan.       Sirup adalah sediaan cair berupa larutan yang mengandung sakarosa. Kecuali dinyatakan lain,kadar sakarosa,C 12 H 22 O 11 ,tidak kurang dari 64,0% dan tidak lebih dari 66,0%. Sirup adalah larutan pekat gula atau gula lain yang cocok yang di dalamnya ditambahkan obat atau zat wewangi, merupakan larutan jerni berasa manis.